Akan tetapi menggunakan MS Excel dengan baik dan benar sepertinya sangat SULIT. Contoh yang Penulis pehatikan adalah. Hampir seluruh pengguna MS EXCEL kebanyakan tidak memahami konsep dasar CELL, RANGE, Sheet dan BOOK. Pengguna hanya langsung menggunakan cell tersebut sampai mendapat laporan dan selesai.
Kesalahan fatal yang sering penulis lihat adalah :
Dalam satu sheet terdiri dari beberapa Tabel (LAPORAN) dan untuk mencetak, yang di lakukan adalah membuat PRINT AREA dulu baru cetak. Sehingga dalam 1 Sheet ada 7 Laporan (misal Ballance Sheet, Profit And Loss, Expenses dll) itu membutuhkan pengulangan PRINT AREA sebanyak 7 Kali berturut-turut.
Hal ini yang tidak boleh terjadi ???!!!!
Konsep yang benar adalah:

Wah ini jawaban umum dan sederhana bukan....???
Akan tetapi jawab di atas adalah sangatlah PENTING DAN BERGUNA untuk pengguna MS EXCEL. Kenapa ?
Ingat mulai sekarang janganlah membuat beberapa tabel di satu sheet, hal ini akan menyulitkan anda banyak hal... seperti nanti dalam windows Arrange All (Active Windows)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar